*/?>

5 Jurusan Kuliah Untuk Karir di Bidang Konstruksi Beserta Rekomendasi Universitasnya

Pendidikan
Reporter : Bernetta, 11 Jan 2023
Sumber gambar : careers UK
Sumber gambar : careers UK

Permintaan akan rumah baru, infrastruktur, jalan raya, dan bangunan menciptakan pekerjaan baru dan berkelanjutan di bidang konstruksi karena pertumbuhan ekonomi dan populasi. Efeknya, industri konstruksi jadi mampu menawarkan berbagai karir dengan mengerjakan proyek komersial, industri, swasta atau proyek pemerintah. Apakah konstruksi baru, renovasi atau melakukan pemeliharaan dan perbaikan, bidang konstruksi merupakan pilihan bidang pekerjaan yang menarik bagi banyak orang.

Bagaimana cara masuk ke karir di bidang konstruksi? Tentunya dengan masuk ke jurusan kuliah yang sesuai terlebih dahulu. Apa saja jurusan kuliah yang dibutuhkan agar bisa masuk ke karir ini? Berikut 5 jurusannya beserta rekomendasi universitas dengan peminat terbanyak di 2023! 

5 Jurusan Kuliah Untuk Karir di Bidang Konstruksi Beserta Rekomendasi Universitasnya

Teknik Sipil

  1. Universitas Andalas, 1141 peminat
  2. Universitas Sumatera Utara, 1107 peminat
  3. Universitas Sriwijaya, 991 peminat
  4. Universitas Jenderal Soedirman, 968 peminat
  5. Institut Teknologi Sepuluh Nopember, 943 peminat

Lihat selengkapnya DI SINI.

Teknik Mesin

  1. Universitas Brawijaya, 858 peminat
  2. Universitas Diponegoro, 832 peminat
  3. Universitas Sebelas Maret, 825 peminat
  4. Universitas Gadjah Mada, 801 peminat
  5. Institut Teknologi Sepuluh Nopember, 762 peminat

Lihat selengkapnya DI SINI.

Ilmu Komunikasi

  1. Universitas Sumatera Utara, 1636 peminat
  2. Universitas Riau, 1596 peminat
  3. Universitas Andalas, 1225 peminat
  4. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, 949 peminat
  5. Universitas Udayana, 921 peminat

Lihat selengkapnya DI SINI.

Manajemen

  1. Universitas Sumatera Utara, 2347 peminat
  2. Universitas Riau, 2147 peminat
  3. Universitas Andalas, 1693 peminat
  4. Universitas Negeri Medan, 1442 peminat
  5. Universitas Mulawarman, 1031 peminat

Lihat selengkapnya DI SINI.

Psikologi

  1. Universitas Sumatera Utara, 1969 peminat
  2. Universitas Andalas, 1282 peminat
  3. Universitas Udayana, 995 peminat
  4. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, 871 peminat
  5. Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya, 707 peminat

Lihat selengkapnya DI SINI.