Siapa yang ingin masuk ke Universitas Pertahanan (Unhan)? Kalau kamu salah satunya, artikel ini adalah buat kamu banget! Yup, masuk ke Unhan itu agak sedikit lebih rumit daripada masuk ke perguruan tinggi negeri atau swasta biasa. Kok bisa begitu? Karena masuk Unhan berarti ketika lulus maka harus bisa mengabdi bagi negara dan harus mampu berkomitmen penuh pada tugas abdi negara tersebut. Itu artinya, sebelum masuk Unhan, kamu sudah harus sudah memantapkan diri.
Nah, kalau sudah yakin akan masuk ke Unhan, kini saatnya melihat syarat daftarnya. Total ada 16 hal yang mesti kamu perhatikan. Apa saja? Yuk simak di sini!
Siap masuk Unhan?