*/?>

Daya Tampung Jalur Mandiri Universitas Sumatera Utara 2021/2022

Pendidikan
Reporter : Bernetta, 16 Jun 2021
Sumber gambar : nodiewakgenk
Sumber gambar : nodiewakgenk

Bagi kamu yang belum beruntung di Ujian Tertulis Berbasis Komputer - Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (UTBK - SBMPTN), mulai banyak perguruan tinggi negeri yang membuka jalur mandiri, salah satunya Universitas Sumatera Utara (USU)! USU menamai jalur mandirinya SMM atau Seleksi Mahasiswa Mandiri dan menyiapkan 2.696 kursi khusus jalur ini di tahun ajaran 2021/2022.

Dimulai dari kursi paling banyak di jurusan Ilmu Hukum dan diakhiri dengan Sastra Daerah untuk Sastra Batak sebagai kursi seleksi mandiri terkecil, USU membuka 48 jurusan yang tergabung dari kategori saintek dan soshum! Mau tahu apa saja jurusan yang ditawarkan dan berapa daya tampungnya? Yuk cek di sini!.

*Jika kamu ingin mendaftar, kamu bisa kunjungi https://seleksi.usu.ac.id/ dan mempersiapkan diri untuk tes masuknya. Kesempatan daftarmu masih terbuka sampai 30 Juni 2021 diikuti jadwal tes UTBK khusus jalur mandirinya pada 4 - 9 Juli 2021*

No Program Studi Kuota Seleksi  Mandiri 2021/2021
1 Ilmu Hukum 350
2 Ilmu Kesehatan Masyarakat 200
3 Manajemen 125
4 Akuntansi 125
5 Psikologi 100
6 Pendidikan Dokter  100
7 Agroteknologi 90
8 Agribisnis 80
9 Ilmu Komputer 75
10 Teknologi Informasi 75
11 Tenik Sipil  60
12 Pendidikan Dokter Gigi 60
13 Farmasi 60
14 Ilmu Administrasi Publik 60
15 Ilmu Komunikasi 60
16 Ilmu Administrasi Bisnis 60
17 Teknik Elektro 54
18 Ekonomi Pembangunan 52
19 Teknik Lingkungan 50
20 Kehutanan 50
21 Teknik Industri 48
22 Teknik Kimia 48
23 Antropologi Sosial 48
24 Ilmu Politik 48
25 Arsitektur  40
26 Keteknikan Pertanian 40
27 Ilmu dan Teknologi Pangan 40
28 Teknik Mesin 40
29 Peternakan 36
30 Imu Kesejahteraan Sosial 36
31 Ilmu Keperawatan 30
32 Manajemen Sumber Daya Perairan 30
33 Sosiologi 30
34 Sastra Indonesia 30
35 Sastra Inggris 25
36 Kewirausahaan 25
37 Kimia 21
38 Fisika  18
39 Biologi 18
40 Matematika 18
41 Perpustakaan dan Sains Informasi 16
42 Etno Musikologi 15
43 Sastra Jepang 15
44 Bahasa Mandarin 14
45 Sastra Arab 12
46 Ilmu Sejarah 9
47 Sastra Daerah untuk Sastra Melayu 4
48 Sastra Daerah untuk Sastra Batak 2