*/?>

5 Jurusan IPS Dengan Peluang Luas Beserta Rekomendasi Profesi Lulusannya

Pendidikan
Reporter : Bernetta, 18 Jan 2023
Sumber gambar : Freepik
Sumber gambar : Freepik

Pendapat lama selalu mengatakan kalau lulusan SMA IPA punya peluang lebih besar di dunia pendidikan dan dunia kerja. Lulusan SMA IPS dianggap lebih sedikit punya peluang pada kedua lini. Padahal, anak IPS juga punya banyak pilihan jurusan yang sesuai di bidangnya dan jurusan-jurusan ini menawarkan peluang profesi yang tak kalah bergengsi dari mereka yang mengambil jalur sains.

(Baca juga: 7 Jurusan Kuliah Untuk Anak IPS Prospek Karir Gemilang)

Di antara banyaknya jurusan yang ditawarkan untuk lulusan IPS, ada lima jurusan di bangku kuliah yang menawarkan prospek profesi yang luas, menarik dan punya masa depan bagus karena makin dibutuhkannya orang-orang dengan keahlian spesifik di bidang ini. Apa saja jurusan kuliah khusus untuk anak IPS yang punya prospek profesi bergengsi? Cek di artikel kali ini!

5 Jurusan IPS Dengan Peluang Luas Beserta Rekomendasi Profesi Lulusannya

Administrasi Bisnis

Lulusan jurusan Administrasi Bisnis dapat berkarir pada profesi:

  1. pialang saham
  2. analis
  3. eksekutif periklanan
  4. spesialis perdagangan internasional
  5. manajer waralaba olahraga profesional
  6. pemilik bisnis ritel dan manufaktur
  7. manajer pelayanan administrasi

Akuntansi

Lulusan jurusan Akuntansi dapat berkarir pada profesi:

  1. Bookkeeper
  2. Petugas Audit
  3. Staf Akuntan
  4. Petugas penggajian
  5. Administrator Piutang Usaha
  6. Penyedia Pajak
  7. Analis Anggaran

Psikologi

Lulusan jurusan Psikologi dapat berkarir pada profesi:

  1. Psikolog
  2. Psikoterapis
  3. Pekerja sosial
  4. Konselor
  5. Psikolog pendidikan
  6. Manajer sumber daya manusia
  7. Guru

Ilmu Komunikasi

Lulusan jurusan Ilmu Komunikasi dapat berkarir pada profesi:

  1. Manajer Media Sosial
  2. Perencana Media
  3. Analis bisnis
  4. Pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM)
  5. Direktur program
  6. Humas
  7. Event Planner

Ekonomi

Lulusan jurusan Ekonomi dapat berkarir pada profesi:

  1. Ekonom
  2. Analis risiko keuangan
  3. Analis data
  4. Perencana keuangan
  5. Peneliti ekonomi
  6. Konsultan keuangan
  7. Aktuaris